Style Sunnah Tapi Tetap Keren | Ikhwan



Style Sunnah Tapi Tetap Keren | Ikhwan

bismillahirrahmanirrahim.


Dizaman yang kita hidup saat ini sungguh memberatkan. Setiap orang yang menjalankan ajaran Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pasti akan mendapatkan cemoohan. Malah orang yang bergelimang dengan kemaksiatan dan bid’ah itulah yang sering mendapatkan pujian. iya kan? 😔
Jika kita lihat, umat muslimin sendiri malah sering mencemooh orang yang menjalankan sunnah. Orang yang bercadar dibilang ‘ninja’. Orang yang berjenggot dibilang ‘kambing’. Orang yang celananya cingkrang (di atas mata kaki) dibilang ‘kebanjiran’. Bahkan orang-orang seperti ini dimasukkan ke dalam aliran sesat seperti orang yang celananya cingkrang malah dikatakan dll.
Tapi ana sangat mengherankan. Kok gak ada orang yang mencela artis yang goyang ‘ngebor’, yang berpose telanjang di majalah-majalah. Malah yang dicela dan diejek adalah orang-orang yang memakai jilbab atau memakai cadar yang melaksanakan ajaran Nabi.
Begitu juga yang sering dicemooh adalah orang yang berjenggot dengan gelaran ‘kambing’. Malah orang yang sering mencukur jenggot dan tentu saja dengan mengeluarkan biaya yang termasuk pemborosan tidak dicela.
Orang yang memakai celana di atas mata kaki juga demikian, sering sekali dicemooh. Padahal celana di atas mata kaki akan membuat celana semakin bersih dan terhindar dari najis. Orang-orang yang celana biasa menyeret tanah biasanya tidak dicela, padahal model celana semacam itu lebih mudah terkena najis.

ya, Itulah keadaan manusia saat ini. Semua serba terbalik. Pemikiran manusia saat ini sudah tak karuan. Yang baik dibilang jelek dan yang jelek dibilang baik.
Kembali ke topik. ☺

Nah, kali ini ana mau bemberi saran untuk temem-temen yang pengen berpenampilan keren tapi tetap dengan sunah.


kuy disimak..

Baca juga: Laranagn Isbal

1. Dipadankan dengan kaos dan rompi sebagai atasan ternyata cocok juga, lho.


2. Celana warna khaki memang pas dipadankan dengan apapun. Kaos putih dan topi fedora seperti ini.

                             

3. Jogger Pants cocok juga buat kamu yang suka olahraga.



4. Ternyata, celana sunnah bisa juga temen-temen pakai untuk tampil formal seperti ini. Jangan ragu memakainya ke kondangan ya!

5. Bisa juga temen-temen padankan dengan atasan lengan panjang. Pas untuk musim hujan.


6. Aktor Indonesia, Dwi Sasono, termasuk salah satu cowok yang sering mengenakan celana sunnah. Cek saja Instagram-nya!


7. Banyak juga yang menutup bagian kulit yang kelihatan sampai ke atas mata kaki dengan kaos kaki, Seperti ini contohnya.


Yang diatas tadi sah-sah aja buat temen-temen pakai asalkan tidak ketat.

jadi masih gak isbal..? setelah neliat Style Sunnah Tapi Tetap Keren di atas.

yuk berdakwah dengan cara membagikan artikel ini di sosial media kalian..

Terimakasih.. ☺ #keepsunnah

sumber: eramuslimhipwee

0 Response to "Style Sunnah Tapi Tetap Keren | Ikhwan"

Post a Comment